Skema Sertifikasi
LSP Marketing kreatif Nasional Menyediakan jasa Sertifikasi dibidang Pemasaran (Marketing) dengan Skema Sertifikasi sebagai berikut :
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Pemasaran Digital (Digital Marketing).
Pelaksanaan : Online atau Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal SMA/SMK sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Pemasaran Digital (Digital Marketing), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Pemasaran Digital (Digital Marketing) selama minimal 1 Tahun
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp.1.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Penyelia Media Sosial (Social Media Supervisor).
Pelaksanaan : Online atau Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal SMA/SMK sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Penyelia Media Sosial (Social Media Supervisor), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Penyelia Media Sosial (Social Media Supervisor) selama minimal 3 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 1.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Penulis Konten/Informasi (Copy Writer).
Pelaksanaan : Online atau Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal SMA/SMK sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Penulis Konten/Informasi (Copy Writer) atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Penulis Konten/Informasi (Copy Writer) selama minimal 1 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 1.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Manajer Pemasaran DIgital (Digital Marketing Manager).
Pelaksanaan : Online atau Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal D3 sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Manajer Pemasaran Digital (Digital Marketing Manager) dan Surat Pengalaman Kerja sebagai Manajer Pemasaran Digital (Digital Marketing Manager) minimal selama 1 tahun atau,
- Fotocopy ijasah terakhir minimal S1/D4 sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Manajer Pemasaran Digital (Digital Marketing Manager), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Manajer Pemasaran Digital (Digital Marketing Manager) selama minimal 2 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : RP. 2.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Manajer Pemasaran (Marketing Manager).
Pelaksanaan : Online atau Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal D3 sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Manajer Pemasaran (Marketing Manager) dan Surat pengalaman kerja sebagai Manajer Pemasaran (Marketing Manager) selama minimal 1 tahun, atau
- Fotocopy ijasah terakhir minimal S1/D4 sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Manajer Pemasaran (Marketing Manager), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Manajer Pemasaran (Marketing Manager) selama minimal 2 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 2.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Penyelia Pemasaran (Marketing Supervisor).
Pelaksanaan : Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal SMA/SMK sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Penyelia Pemasaran (Marketing Supervisor) atau,
- Surat pengalaman kerja dibidang Penyelia Pemasaran (Marketing Supervisor) selama minimal 1 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp.1.750.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Senior Konsultan Pemasaran (Marketing Associate).
Pelaksanaan : Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal S1 sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Senior Konsultan Pemasaran (Marketing Associate), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Senior Konsultan Pemasaran (Marketing Associate) selama minimal 1 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 3.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Tenaga Ahli Strategi Pemasaran (Marketing Strategist).
Pelaksanaan : Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal S1 sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Tenaga Ahli Strategi Pemasaran (Marketing Strategist), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Tenaga Ahli Strategi Pemasaran (Marketing Strategist) selama minimal 2 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 3.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Pembuat Konten (Content Creator).
Pelaksanaan : Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal SMA sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Pembuat Konten (Content Creator), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Pembuat Konten (Content Creator) selama minimal 1 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 1.500.000
Jenis Skema : KKNI / Okupasi / Klaster
Nama Skema : Pelayanan Prima (Service Excellent).
Pelaksanaan : Offline
Persyaratan :
- Fotocopy ijasah terakhir minimal SMA sederajat dan Fotocopy Sertifikat pelatihan berbasis kompetensi dibidang Pelayanan Prima (Service Excellent), atau
- Surat pengalaman kerja dibidang Pelayanan selama minimal 1 tahun.
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) 2 Lembar.
- Pas foto 3×4 Background merah 2 Lembar.
Harga : Rp. 1.500.000
Acuan Skema :
- Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 5 Tahun 2023 Tentang Penerapan Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia bidang Pemasaran.
- SKKNI No 124 tahun 2022 Bidang Pemasaran.

